Meluangkan waktu untuk tidur siang di sela-sela mengerjakan tugas-tugas yang sulit ternyata bisa membuat pekerjaan terasa lebih ringan setelah bangun tidur. Para peneliti dalam laporannya di jurnal Current Biology menawarkan bukti bahwa tidur siang bisa jadi strategi agar ilmu yang diserap lebih baik.
Penelitian dilakukan terhadap 99 responden yang diminta duduk di depan layar komputer dan mempelajari tata letak (lay out) sebuah tempat berbentuk labirin berbentuk tiga dimensi. Mereka diminta mencari rute untuk kembali ke titik awal. Sementara itu, secara berkala, gambar pohon ditampilkan secara acak.
Penelitian dilakukan terhadap 99 responden yang diminta duduk di depan layar komputer dan mempelajari tata letak (lay out) sebuah tempat berbentuk labirin berbentuk tiga dimensi. Mereka diminta mencari rute untuk kembali ke titik awal. Sementara itu, secara berkala, gambar pohon ditampilkan secara acak.